Jumat, 21 Maret 2014

Mari bergabung dalam Google Friend Connect

Google Friend Connect. Merupakan layanan / widget yang dapat kita peroleh secara mudah di blogger.com atau mungkin di website lainnya. Dengan menggunakan Friend Connect ini, pemilik blog atau website dapat membentuk komunitas di blognya atau website dan memungkinkan orang lain dapat
bergabung dengan sukarela menggunakan akun google , Yahoo, AIM, Netlog  atau OpenID.
Secara garis besar untuk menggunakan Google Friend Connect cukup mudah, Seperti yang tergambarkan dibawah :
Klik Join this site with Google Friend Connect 

1.    Untuk Pengguna Google
Anda harus login menggunakan Google Account. Bagi mereka yang  telah memiliki akun di google. Anda bisa langsung Klik di sini 

Jika belum, buatlah akun Google terlebih dahulu di sini. Contoh Gambar di bawah ini :

2.    Pengguna Yahoo
Anda harus login menggunakan Yahoo. Bagi mereka yang  telah memiliki akun di Yahoo. Anda bisa langsung Klik di sini 

Jika belum, buatlah akun Yahoo terlebih dahulu di sini. Contoh Gambar di bawah ini :


3.    Untuk Pengguna AIM
Anda harus login menggunakan AIM. Bagi mereka yang  telah memiliki akun di AIM. Anda bisa langsung Klik di sini 

4.    Pengguna Netlog
Anda harus login menggunakan Netlog. Bagi mereka yang  telah memiliki akun di Netlog. Anda bisa langsung Klik di sini

5.    Pengguna OpenID
Anda harus login menggunakan OpenID. Bagi mereka yang  telah memiliki akun di OpenID. Anda bisa langsung Klik di sini